Mesir Sasaniyah

Provinsi Mesir Sasaniyah
Agiptus
Provinsi di Kekaisaran Sasaniyah
619–629

Peta Keuskupan Mesir, yang dikendalikan oleh orang-orang Sasaniyah.
Ibu kotaAlexandria
Sejarah
Era sejarahZaman kuno
619
• 
619
629
Didahului oleh
Digantikan oleh
Aegyptus (provinsi Romawi)
Aegyptus (provinsi Romawi)
Sekarang bagian dari Mesir
 Libya

Mesir Sasaniyah (dikenal dalam sumber-sumber Persia Tengah sebagai Agiptus) mengacu pada pemerintahan singkat Mesir Bizantium dan bagian-bagian Libya oleh Kekaisaran Sasaniyah.

Kerajaan ini berdiri dari 619 hingga 629, sampai Panglima Sasaniyah Shahrbaraz membuat aliansi dengan kaisar Bizantium Heraclius untuk memiliki kendali atas Mesir kembali kepadanya.


© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search